Prediksi Pertandingan Polandia vs Yunani

Prediksi Pertandingan Polandia vs Yunani
Laga Pembuka EURO 2012 menyajikan pertandingan Polandia melawan Yunani. Sekedar ingin memeriahkan. Saya akan mencoba mengulas kedua tim dan akan mencoba memprediksi hasil pertandingan Polandia vs Yunani.

Head To Head Polandia vs Yunani
30 Mar 2011 Yunani 0-0 Polandia (Friendly)
12 Agu 2009 Polandia 2-0 Yunani (Friendly)

Lima Pertandingan Terakhir Polandia
02 Jun 2012 Polandia 4-0 Andorra (Friendly)
26 Mei 2012 Polandia 1-0 Slovakia (Friendly)
23 Mei 2012 Polandia 1-0 Latvia (Friendly)
01 Mar 2012 Polandia 0-0 Portugal (Friendly)
17 Des 2011 Polandia 1-0 Bosnia ( Friendly)

Lima Pertandingan Terakhir Yunani
01 Jun 2012 Yunani 1-0 Armenia (Friendly)
27 Mei 2012 Yunani 1-1 Slovenia (Friendly)
01 Mar 2012 Yunani 1-1 Belgia (Friendly)
16 Nov 2011 Yunani 1-3 Rumania (Friendly)
12 Nov 2011 Yunani 1-1 Rusia (Friendly)

Prediksi Susunan Pemain Polandia vs Yunani 
Polandia : Szczesny , Piszczek , Wasilewski , Boenisch , Perquis , Blaszczykowski , Obraniak , Polanski , Dudka , Rybus , Robert Lewandowski .
Yunani : Tzorvas , Papadopoulus , Papastathopoulus , Torosidis , Tzavelas , Karagounis , Katsouranis , Ninis , Fetfatzidis , Samaras , Salpigidis .

Prediksi Pertandingan Polandia vs Yunani
Faktor tuan rumah akan membuat Polandia bermain dengan semangat ganda. Polandia akan berusaha sekuat tenaga agar tidak kalah pada laga pembuka. Polandia kemungkinan akan bermain hati-hati di babak pertama untuk menemukan bentuk permainan. Setelah turun minum kemungkinan barulah Polandia akan mencoba menyerang.

Berbeda dengan Polandia, Yunani kumingkinan akan bermain menyerang sejak menut awal.Kemungkinan mengejar gol cepat dan setelah itu akan bertahan.

Pertandingan kemungkinan akan berjalan rapat dan lambat.

Prediksi Skor Akhir Pertandingan Polandia vs Yunani : Polandia 1-0 Yunani.

Itulah Prediksi Pertandingan Polandia vs Yunani versi saya.

0 komentar:

Posting Komentar